Tega, Sejoli Buang Bayi di Gerbang Rumah Warga Lombok lalu Kabur Naik Motor
LOTENG, iNews.id – Sejoli di Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) tega membuang bayi baru lahir, Senin malam (25/9/2023). Keduanya langsung kabur usai menaruh bayi itu di gerbang rumah warga. Informasi yang diterima iNews, bayi berjenis kelamin laki-laki itu diletakkan di gerbang rumah milik saudara Hatif warga Dusun Jurang Sate, [...]